Please ensure Javascript is enabled for purposes of Kementerian Pertanian RI
1
Chatbot
Selamat datang, silahkan tanyakan sesuatu
Logo

BPPSDMP Kementan Selenggarakan Rapat Koordinasi Percepatan Tanam di Lokasi Cetak Sawah Rakyat dan OPLA Provinsi Kalimantan Selatan

20/09/2025 20:42:21 TIM PPID BINUANG 468

Melalui kegiatan ini, Kepala BPPSDMP Kementan menegaskan pentingnya percepatan tanam di bulan September untuk mencapai target Indeks Pertanaman (IP) sebesar 2,59. “Rekan-rekan Brigade Pangan kita harus bekerja keras. Mereka adalah pahlawan pangan, pahlawan pertanian. Kalau tidak ada Brigade Pangan, siapa yang mau menanam lahan OPLA,” ujarnya.