Jan
30
Awali Tahun 2023, Kementerian Pertanian Menjaga Ketahanan Pangan, Peruntukan Pupuk Bersubsidi Harus Tepat
Pupuk Bersubsidi adalah barang dalam pengawasan yang pengadaan dan penyalurannya mendapat subsidi dari Pemerintah untuk kebutuhan Petani di Sektor Pertanian. Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP) menjelaskan alur pengajuan dan pengadaan pupuk bersubsidi. Dalam konteks Read more